[Gratisan] Jangan Membajak Microsoft Office Kalau Ada yang Gratis

Selamat pagi semuanya! Alhamdulillah saya diberi sedikit kelonggaran waktu di sela-sela ujian tengah semester untuk menulis di TahuTEK.net. Baiklah, pada kesempatan kali ini saya ingin berbagi info mengenai versi GRATIS dari Microsoft Office 2010 Starter Edititon. Microsoft Office 2010 Starter Edition adalah versi Microsoft Office 2010 yang "dipotong" fiturnya dan hanya hadir dengan Microsoft Office Word dan Microsoft Office Excel. Versi ini gratis karena didukung oleh iklan, jadi ketika program berjalan iklan kecil di pojok kanan bawah akan muncul. Yah, lumayan lah gan, untuk mengurangi angka pembajakan software di Indonesia ;)


Microsoft Office 2010 Starter Edition hanya dapat diinstal di Microsoft Windows Vista dan Windows 7. Aplikasi ini tidak membutuhkan product key sehingga kalian tidak perlu repot-repot mencari serial number, crack, patch atau semisalnya.


via: AskVG.com

17 comments :

Anonim mengatakan...

OKE DEEEEEEEE......

Anonim mengatakan...

yah g ada powerpoint,,,,,

Arliando mengatakan...

Makasih udah berbagi Gan, sedot dulu ah... :D

Muhammad mengatakan...

wah, oks banged nih...
makasih Gan udah berbagi info ini, untung ane saben buka browser mantengin http://www.tahutek.net =D
perlu banged ni di share ke temen2 ane yang saya yakin hampir semua Ms Office nya bodong =P
kalo untuk power point bisa diakalin, presentasi pake word juga bisa kok, haha

Muhammad mengatakan...

yang ini menurut saya juga oke Gan...
Kingsoft Office Suite judulnya bisa unduh di sini:

http://www.askvg.com/download-microsoft-office-2003-look-like-kingsoft-office-suite-free/

free dan ada power point nya
patut dicoba...

Anonim mengatakan...

buat x brp ini ?

Damar Riyadi mengatakan...

@Muhammad: Terima kasih atas feedback dan masukkannya
@Anonim: Free gan, bisa digunakan seterusnya, cuma ada iklannya

notebook extra mengatakan...

gan, gak ada aplikasi mirip microsoft office selain open/libre office di ubuntu? libre office sih bagus, sayangnya beberapa fitur di ms.excel dan ms.access masih belum terganti..

Damar Riyadi mengatakan...

@notebook extra: Yang populer saat ini masih libre/open office gan, coba jalankan Office free ini dengan Wine, siapa tahu bisa berjalan

i am a / mengatakan...

bung hok00age office udah gw download, pas gw jalanin kok gak bisa ya, pesannya :
"the file required to set up microsoft office starter 2010 cannot be loaded, check your internet connection, and try again"
aneh,padahal gw udah konek internet ..
mohon bantuannya bung ..
thanks ..

Unknown mengatakan...

Klo pake' Wine bisa jalan gak Mas?

pingsut mengatakan...

kalo gak ada yang gratis, berarti kudu membajak dong gan... hehehe...
btw, nice info gan :D

andro prapto mengatakan...

butuh koneksi internet padahal komp ku udah koneksi internet..gmn nie gan..??

catatanlinuxku mengatakan...

donlod dulu aah :)

Anonim mengatakan...

404 - File or directory not found.
The resource you are looking for might have been removed, had its name changed, or is temporarily unavailable.

farid asbani mengatakan...

kok ga bisa, ya mas? apa sudah diremove?

Damar Riyadi mengatakan...

Iya gan, link downloadnya sudah mati. Mungkin pihak Microsoft sudah meremove file-nya ...

Posting Komentar