[Windows] LibreOffice Portable: Bawa Aplikasi Office Suite Kemanapun Kamu Pergi

Beberapa hari yang lalu TahuTEK.net pernah menulis artikel tentang cara menginstal LibreOffice di Ubuntu via PPA. Pada kesempatan kali ini, saya ingin berbagi info kepada kalian tentang adanya LibreOffice Portable yang bisa berjalan di sistem operasi Windows.


Dengan adanya LibreOffice Portable kalian tidak perlu khawatir dokumen yang kalian buat di Ubuntu dengan menggunakan LibreOffice tidak bisa dibuka di komputer lain (yang menggunakan Windows) seperti di warnet, lab kampus, perpustakaan dan lain-lain. Cukup download LibreOffice Portable, masukkan ke flashdisk dan jalankan di komputer yang kalian kehendaki, tanpa instal dan "gak pake lama :D".

LibreOffice Portable memiliki fitur dan kemampuan yang sama dengan versi aslinya, jadi bagi yang ingin download silakan klik link di bawah ini:


Semoga bermanfaat.

0 comments :

Posting Komentar